Proses keperawatan merupakan rangkaian tindak asuh keperawatan yang harus dilakukan perawat secara sistematis, sinambung, terencana, dan profesional.
Buku ini berisikan materi-materi dengan beberapa tambahan dan intervensi keperawatan berdasarkan NANDA 2012-2014
Buku ini bertujuan untuk memberikan panduan dasar tentang aplikasi klinik keperawatan perioperatif
Buku ini membahas konsep anatomi dan fisiologi pada sistem yang saling berhubungan, pengkalian riwayat kesehatan, pemeriksaaan fisik keperawatan, dan pengkajian diagnostik yang disesuaikan pada kondisi klinik.
Buku ini menjelaskan konsep-konsep sains dasar yang berhubungan dengan praktik keperawatan. Praktik dan prosedur dari yang paling sederhana hingga yang paling maju memiliki prinsip dasar sains yang fundamental. Kemampuan untuk mengenali hal ini akan menghasilkan pemahaman lebih dalam mengenai alasan mengapa sesuatu bekerja dengan semestinya dan akan memberi anda lebih kepercayaan diri untuk ber…
Asuhan keperawatan ini mencakup : definisi, patofisiologi, komplikasi, etiologi, pemeriksaan diagnostik, penatalaksanaan terapeutik dan penetalaksanaan perawatan yang terdiri dari; pengkajian, rumusan diagnosa keperawatan, perencanaan, implementasi dan perencanaan pemulangan. Buku ini dibuat hanya pada penyakit anak dan beberapa pada bayi.