Perkembangan sistem pelaksanaan pelayanan kesehatan, kepemimpinan dan manajemen keperawatan, model-model pelaksanaan pelayanan keperawatan dan penstafan, delegasi dan supervisi.
buku ini merupakan teks keperawatan medikal bedah yang paling komprehensif. buku ini menyediakan dasar ilmu yang kokoh dibidang anatomi dan fisiologi, patofisiologi , penatalaksanaa, dan asuhan keperawatan yang mencakup kondisi kesehatan semua sistem tubuh pada orang dewasa.
Buku ini menyajikan elemen-elemen kritis mengenai keperawatan perioperatif kontemporer.