Buku ini menggambarkan sebagian dari kompetensi tersebut dalam rangka memberikan referensi, baik bagi bidan maupun calon bidan untuk memberikan asuhan kepada ibu nifas dan menyusui.
Buku ini dibuat dengan mengacu pada kurikulum pendidikan diploma IV kebidanan dan dilengkapi dengan daftar tilik praktikum,dengan maksud untuk memudahkan mahasiswa dalam mempelajari mata kuliah asuhan kebidanan masa nifas dan menyusui baik teori maupun praktikum.Buku ini membahas tentang konsep dasar masa nifas,laktasi dan menyusui,perubahan fisiologis dan psikologis,kebutuhan dasar ibu nifas,r…
Buku Asuhan Kebidanan Nifas & Menyusui : Teori Dalam Praktik Kebidanan Profesional