Materi yang dibahas dalam buku ini meliputi : Bagian I, merupakan pendahuluan yang membahas tentang Prinsip Dasar Penanganan Gawat Darurat dan Prinsip Umum Penanganan Kasus Gawat Darurat. Bagian II, merupakan bahasan tentang Asuhan Kegawatdaruratan Maternal, yang membahas antara lain tentang hal-hal yang berkaitan dengan : Komplikasi Medis Selama Kehamilan Komplikasi Obstetrik pada Periode …
Buku ini dapat membantu mahasiswa khususnya dikebidanan untuk lebih dapat mengenal alat/instrumen yg digunakan dalam kegiatan pratiknya khususnya dipelayanan kebidanan
Buku ini memberikan informasi seperti Anatomi payudara dan fisiologi laktasi/menyusui,Asi dan manfaatnya inisiasi menyusu dini Asi esklusif manajemen laktasi dan lain-lain
Stoma yang dibuat khuus pada đining abdomen seseorang merupakan alternatif pengeluaran residu makanan (feses)melalui tindakan pembedahan ostomi. Ostomate ( penyandang stoma atau oảng yang mendapatkan tindakan ostomi ) memerlukan asuhan keperawatan khuus, baik sebelum, selama maupun setelah operasi pembuatan stoma.
ASi adalah makanan terbaik bagi bayi karena mengandung zat gizi paling sesuai untuk pertumbuhan dan perkembangan, sehingga penggunaannya perlu dilindungi dan ditingkatkan.ASI juga mengandung zat kekebalan tubuh yang sangat berguna bagi kesehatan bayi dan kehidupan berikutnya.
Kasus penularan HIV dải ibu ke bayi saat ini jumlahnya cenderung meningkat, seiring pola pergaulan bebas dan penggunaan narkoba suntik yang belum bía tertangani dengan baik. Sampai saat ini telah banyak ditemukan kasus ibu hamil yang terinfeksi HIV/AIDS dan sebagian besar telah melahirkan bayi-bayi positif HIV, untuk itu sangatlah perlu bagi bidan ataupun perawat yang notabene adalah petug…